logo Kompas.id
InternasionalPutin Janji Tempatkan Rudal...
Iklan

Putin Janji Tempatkan Rudal Konvensional-Nuklir di Belarus

Presiden Putin berjanji menempatkan peluru kendali balistik, Iskander-M, di Belarus. Sistem persenjataan berdaya jelajah hingga 500 kilometer ini mampu membawa hulu ledak konvensional atuapun nuklir.

Oleh
FX LAKSANA AGUNG SAPUTRA
· 4 menit baca
Presiden Rusia Vladimir Putin (kanan) dan Presiden Belarus Alexander Lukashenko menggelar pertemuan di St Petersburg, Rusia, Sabtu (25/6/2022). (Maxim Blinov, Sputnik, Kremlin Pool Photo via AP)
AZ

Presiden Rusia Vladimir Putin (kanan) dan Presiden Belarus Alexander Lukashenko menggelar pertemuan di St Petersburg, Rusia, Sabtu (25/6/2022). (Maxim Blinov, Sputnik, Kremlin Pool Photo via AP)

Presiden Rusia Vladimir Putin berjanji menempatkan peluru kendali berdaya jelajah hingga 500 kilometer, Iskander-M, di Belarus dalam beberapa bulan ke depan. Langkah ini sebagai retaliasi atas mobilisasi 200 senjata nuklir taktis Amerika Serikat oleh negara-negara anggota NATO.

Janji ini, mengutip kantor berita Rusia, RIA, disampaikan Putin kepada Presiden Belarus Alexander Lukashenko dalam pembicaraan di Istana Kontantinovsky di St Petersburg, Sabtu (25/6/2022). Kedua pemimpin bertemu dalam perayaan 30 tahun hubungan diplomatik Rusia-Belarus.

Editor:
FX LAKSANA AGUNG SAPUTRA
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000