logo Kompas.id
InternasionalAS Mengusir 10 Diplomat Rusia ...
Iklan

AS Mengusir 10 Diplomat Rusia dan Berlakukan Sejumlah Sanksi

Amerika Serikat melarang bank-bank AS membeli obligasi pemerintah dari bank sentral Rusia, dana kekayaan nasional, dan departemen keuangan. Rusia membantah telah mencampuri pemilihan presiden AS.

Oleh
Luki Aulia
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/BssXOYTqiLF9kVrWOoYRLGvV4M0=/1024x682/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F02%2F20200221adh-inntel-AS-dan-rusia_1582266088.jpeg
AP PHOTO/SUSAN WALSH

Presiden AS Donald Trump (kanan) bersalaman dengan Presiden Rusia Vladimir Putin (kiri) saat pertemuan bilateral di sela-sela pertemuan tingkat tinggi G-20 di Osaka, Jepang, 28 Juni 2019. Para pejabat intelijen AS memperingatkan bahwa Rusia campur tangan dalam Pemilu AS 2020 dan membantu Trump agar terpilih kembali.

WASHINGTON, KAMIS — Pemerintahan Presiden Amerika Serikat, Joe Biden, menjatuhkan serentetan ”hukuman” terhadap Rusia karena ikut campur dalam pemilihan presiden AS pada tahun lalu. AS mengusir 10 diplomat Rusia dan menjatuhkan sanksi dengan memasukkan 32 perusahaan serta individu ke daftar hitam karena peretasan dunia maya, penindasan terhadap Ukraina, pembatasan pasar utang negara, dan dugaan tindakan memfitnah lainnya.

Baca juga: Bukan China, Justru Rusia di Balik Serangan Siber ke AS

Editor:
Nasru Alam Aziz
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000