logo Kompas.id
InternasionalPopulisme Israel dan Masa...
Iklan

Populisme Israel dan Masa Depan Palestina

Hasil pemilu dini parlemen Israel menunjukkan semakin kuatnya tren populisme di negara itu. Tren itu memperberat upaya rakyat Palestina mewujudkan cita-cita berdirinya negara Palestina.

Oleh
Musthafa Abd Rahman dari Kairo, Mesir
· 6 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/9yIEHm5jQp_6ArYp9sNrO4tIJCA=/1024x1260/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F11%2F20191107IAM-Musthafa-Abd-Rahman_1573131513-e1573131983695_1573756259.jpg
Kompas

Musthafa Abd Rahman, wartawan senior Kompas

Hasil pemilu dini parlemen Israel (Knesset) ke-24, Selasa (23/3/2021), menunjukkan semakin kuatnya tren populisme di negara itu. Tren tersebut tentu membuat semakin berat perjuangan rakyat Palestina dalam upaya meraih cita-citanya, yakni berdirinya negara Palestina di atas tanah tahun 1967 dengan ibu kota Jerusalem Timur.

Hasil pemilu Knesset Israel menunjukkan kubu kanan, ultra kanan, dan agama meraih mayoritas suara atau kursi, yaitu 72 kursi. Partai kanan Likud meraih 30 kursi, partai kanan Yisrael Beiteinu 7 kursi, partai kanan New Hope 6 kursi, partai kanan Yamina 7 kursi, partai ultra kanan UTJ (United Torah Judaism) 7 kursi, partai ultra kanan Religious Zionism 6 kursi, dan partai agama Shas 9 kursi.

Editor:
prasetyoeko
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000