logo Kompas.id
HumanioraKonsumsi Rokok Global Menurun,...
Iklan

Konsumsi Rokok Global Menurun, Indonesia Justru Meningkat

Indonesia mengalami tren peningkatan penggunaan tembakau ketika secara global terjadi penurunan.

Oleh
AHMAD ARIF
· 3 menit baca
Seorang warga merokok di Kampung Tanpa Rokok Penas Tanggul di Kelurahan Cipinang Besar Selatan, Kecamatan Jatinegara, Jakarta Timur, Selasa (24/10/2023) siang.
KOMPAS/FRANSISKUS WISNU WARDHANA DANY

Seorang warga merokok di Kampung Tanpa Rokok Penas Tanggul di Kelurahan Cipinang Besar Selatan, Kecamatan Jatinegara, Jakarta Timur, Selasa (24/10/2023) siang.

JAKARTA, KOMPAS — Tren konsumsi rokok secara global terus menurun. Data tahun 2022 menunjukkan sekitar 1 dari 5 orang dewasa di seluruh dunia mengonsumsi tembakau dibandingkan dengan 1 dari 3 orang pada tahun 2000.

Meski demikian, Indonesia masih mengalami tren peningkatan penggunaan tembakau, terutama karena bertambahnya perokok baru di kalangan anak dan remaja.

Editor:
EVY RACHMAWATI
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000