logo Kompas.id
HumanioraMemberi Ruang Perguruan Tinggi...
Iklan

Memberi Ruang Perguruan Tinggi yang Semakin Lincah dan Fleksibel

Dinamika kehidupan dan dunia kerja berubah cepat dan drastis. Untuk itu, pemerintah menyiapkan standar pendidikan tinggi yang memberi ruang untuk lebih fleksibel dan lincah.

Oleh
ESTER LINCE NAPITUPULU
· 5 menit baca
Mahasiswa Politeknik Negeri Batam menjalankan pembelajaran berbasis proyek, termasuk berkolaborasi untuk memberikan solusi di dunia industri. Di acara Pagelaran Vokasi 2023 Politeknik Negeri Batam, yang dibuka Rabu (9/8/2023), mahasiswa menampilkan berbagai inovasi dari hasil pembelajaran berbasis proyek yang relevan dengan kebutuhan masyarakat dan industri.
KOMPAS/ESTER LINCE NAPITUPULU

Mahasiswa Politeknik Negeri Batam menjalankan pembelajaran berbasis proyek, termasuk berkolaborasi untuk memberikan solusi di dunia industri. Di acara Pagelaran Vokasi 2023 Politeknik Negeri Batam, yang dibuka Rabu (9/8/2023), mahasiswa menampilkan berbagai inovasi dari hasil pembelajaran berbasis proyek yang relevan dengan kebutuhan masyarakat dan industri.

Tuntutan untuk agile atau lincah di semua sektor juga merambat ke perguruan tinggi. Namun, selama ini banyak dikeluhkan kebijakan pemerintah terkait pendidikan tinggi yang birokratis, administratif, dan kaku. Hal-hal ini menghambat ruang gerak pendidikan tinggi untuk berinovasi dalam pembelajaran dan pengembangan institusi.

Kenyataannya, kini belajar atau kuliah tidak lagi cukup dari dosen di kampus. Ruang belajar semakin terbuka lebar dengan kehadiran teknologi digital yang memberi akses inklusif pada sumber-sumber belajar berkualitas tinggi, termasuk pada para ahli di tingkat global.

Editor:
ICHWAN SUSANTO
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000