logo Kompas.id
EkonomiPertamina Incar Penambahan...
Iklan

Pertamina Incar Penambahan Produksi dan Dividen dari Venezuela

Kerja sama RI-Venezuela mencakup, antara lain, kerja sama bisnis hulu migas dan teknologi peningkatan produksi minyak.

Oleh
ADITYA PUTRA PERDANA
· 3 menit baca
Suasana di <i>rig</i> Pertamina di Duri, Kabupaten Bengkalis, Riau, yang merupakan bagian dari Wilayah Kerja Rokan (Blok Rokan), Senin (8/8/2022).
KOMPAS/ADITYA PUTRA PERDANA

Suasana di rig Pertamina di Duri, Kabupaten Bengkalis, Riau, yang merupakan bagian dari Wilayah Kerja Rokan (Blok Rokan), Senin (8/8/2022).

JAKARTA, KOMPAS — PT Pertamina (Persero) sebagai badan usaha milik negara di bidang energi hendak menambah portofolio di bidang hulu minyak dan gas bumi dengan mengincar tambahan investasi di Venezuela, negara dengan cadangan minyak terbukti terbesar di dunia. Hal itu didukung dengan kesepakatan yang telah terjalin antara Pemerintah Indonesia dan Venezuela.

Sebelumnya, nota kesepahaman (MoU) terkait minyak dan gas bumi (migas) disepakati Indonesia dan Venezuela di Caracas, Venezueka, Kamis (18/1/2024). Kesepakatan yang ditandatangani Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Arifin Tasrif dan Menteri Perminyakan Venezuela Pedo Rafael Tellechea itu mencakup, antara lain, kerja sama bisnis hulu migas dan teknologi peningkatan produksi minyak.

Editor:
AUFRIDA WISMI WARASTRI
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000