logo Kompas.id
EkonomiPentingnya Anak Muda Mengatur ...
Iklan

Pentingnya Anak Muda Mengatur Keuangan

Pengelolaan keuangan merupakan hal yang perlu dilakukan semua orang, terutama anak muda. Hal ini agar tujuan yang mereka sasar dapat tercapai.

Oleh
YOSEPHA DEBRINA RATIH PUSPARISA, Raynard Kristian Bonanio Pardede
· 3 menit baca
Suasana kawasan Pantai Ancol, Jakarta, yang ramai dikunjungi warga saat mengisi liburan Natal, Minggu (25/12/2022). Kawasan Pantai Ancol menjadi salah satu tujuan warga, baik dari Jakarta maupun luar kota, untuk menikmati libur Natal.
KOMPAS/RONY ARIYANTO NUGROHO

Suasana kawasan Pantai Ancol, Jakarta, yang ramai dikunjungi warga saat mengisi liburan Natal, Minggu (25/12/2022). Kawasan Pantai Ancol menjadi salah satu tujuan warga, baik dari Jakarta maupun luar kota, untuk menikmati libur Natal.

JAKARTA, KOMPAS — Pengaturan keuangan kian diperlukan bagi anak muda. Menjelang 2023, nyatanya tidak banyak anak muda yang merencanakan liburan akhir tahun. Fokus mereka lebih pada menabung dan berinvestasi. Kalaupun memilih berlibur, dananya disiapkan sejak lama.

Ahli finansial Greget Kalla Buana, saat dihubungi, Selasa (27/12/2022), sepakat pentingnya pengaturan keuangan bagi anak muda dan masyarakat pada umumnya. Adanya prediksi ekonomi yang melambat pada 2023 sebaiknya diantisipasi dengan berhati-hati mengelola keuangan.

Editor:
RIANA A IBRAHIM
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000