logo Kompas.id
EkonomiEkspor Perikanan Tahun 2022 di...
Iklan

Ekspor Perikanan Tahun 2022 di Bawah Target

Ekspor perikanan Indonesia tahun ini berpotensi terkoreksi. Upaya mendorong ekspor terus dilakukan untuk menghadapi kelanjutan resesi ekonomi global.

Oleh
BM LUKITA GRAHADYARINI
· 3 menit baca
Anak buah kapal memasukkan 350 pasang anyaman pelepah daun kelapa ke dalam perut kapal penangkap ikan sebelum berangkat melaut di Pelabuhan Perikanan Samudera Nizam Zachman, Jakarta Utara, Kamis (13/10/2022). Anyaman tersebut akan ditebar di tengah laut dan digunakan sebagai rumpon agar ikan berkumpul di bawahnya sehingga lebih mudah dijaring.
KOMPAS/TOTOK WIJAYANTO (TOK)

Anak buah kapal memasukkan 350 pasang anyaman pelepah daun kelapa ke dalam perut kapal penangkap ikan sebelum berangkat melaut di Pelabuhan Perikanan Samudera Nizam Zachman, Jakarta Utara, Kamis (13/10/2022). Anyaman tersebut akan ditebar di tengah laut dan digunakan sebagai rumpon agar ikan berkumpul di bawahnya sehingga lebih mudah dijaring.

JAKARTA, KOMPAS — Kementerian Kelautan dan Perikanan memproyeksikan nilai ekspor perikanan pada tahun 2022 sekitar 6 miliar dollar AS atau Rp 93,6 triliun atau dibawah target tahun ini sebesar 7,13 miliar dollar AS. Peluang ekspor perikanan dan pasar dalam negeri perlu terus digarap menghadapi kelanjutan resesi ekonomi global tahun depan.

Selama Januari-September 2022, nilai ekspor perikanan tercatat 4,61 miliar dollar AS atau baru 64,65 persen dari target 2022. Beberapa hambatan ekspor perikanan tercatat masih berlangsung, antara lain ke pasar Australia, serta hambatan tarif untuk pasar Uni Eropa.

Editor:
ARIS PRASETYO
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000