logo Kompas.id
EkonomiProgres Pembangunan Kereta...
Iklan

Progres Pembangunan Kereta Cepat Dinilai Sesuai Rencana

Pembangunan kereta cepat, termasuk aksesibilitasnya, diperkirakan masih sesuai rencana dan bahkan diharapkan bisa lebih cepat.

Oleh
STEFANUS OSA TRIYATNA
· 6 menit baca
Rangkaian <i>electric multiple unit </i>(EMU) atau kereta api cepat Jakarta-Bandung (KCJB) mulai dikirim dari China ke Indonesia, Jumat (5/8/2022). Kedatangannya akan diuji tes dinamis menjelang Presidensi G20.
ARSIP KERETA CEPAT INDONESIA-CHINA

Rangkaian electric multiple unit (EMU) atau kereta api cepat Jakarta-Bandung (KCJB) mulai dikirim dari China ke Indonesia, Jumat (5/8/2022). Kedatangannya akan diuji tes dinamis menjelang Presidensi G20.

JAKARTA, KOMPAS — Pembangunan kereta cepat Jakarta-Bandung, termasuk aksesibilitasnya, dipastikan sesuai rencana dan bahkan diharapkan bisa rampung lebih cepat. Namun, pembangunannya dinilai tidak mudah karena membutuhkan koordinasi dan bantuan banyak pihak, termasuk untuk menciptakan akses di stasiun kereta api cepat Jakarta-Bandung.

Kementerian Perhubungan berharap ekosistem kereta cepat Jakarta-Bandung tercipta. Stasiun tidak sekadar jadi tempat pelayanan kereta cepat, tetapi juga menjadi penghubung ke ekosistem transportasi di luarnya, seperti tempat wisata dan kawasan properti.

Editor:
MUKHAMAD KURNIAWAN
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000