logo Kompas.id
EkonomiSaham Teknologi dan Digital...
Iklan

Saham Teknologi dan Digital Masih Berpeluang Beri Keuntungan

Saham-saham emiten di sektor digital dinilai masih berpeluang memberi keuntungan bagi investor di tengah perkembangan teknologi yang bergulir cepat. Namun, strategi dan kehati-hatian tetap diperlukan dalam berinvestasi.

Oleh
JOICE TAURIS SANTI
· 3 menit baca
Bursa Efek Indonesia
KOMPAS/RADITYA HELABUMI

Bursa Efek Indonesia

JAKARTA, KOMPAS — Perkembangan dunia digital terus bergulir dan tidak dapat dihindari. Demikian pula dengan saham-saham pada sektor digital yang ada di Bursa Efek Indonesia. Saham pada sektor tersebut dinilai masih dapat memberikan peluang keuntungan bagi investor.

Meski demikian, investor tetap perlu berstrategi dan berhati-hati dalam berinvestasi pada sektor digital yang masih tergolong sektor baru di bursa. Beberapa hal masih harus tetap diperhatikan oleh para investor, seperti rotasi sektoral di bursa dan ketepatan waktu berinvestasi.

Editor:
MUKHAMAD KURNIAWAN
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000