Hujan lebat diprediksi masih akan terjadi hingga Minggu (22/3/2020) besok di sejumlah wilayah, termasuk Jabodetabek. Warga diminta waspada.
Setelah banjir surut, persoalan sampah dan lumpur yang tertinggal di kawasan perumahan warga menjadi persoalan baru di Kota Bekasi. Tanggap darurat diperpanjang untuk menyelesaikan masalah sampah dan lumpur di Bekasi.
Dewan Perwakilan Daerah menuntut keseriusan pemerintah untuk menangani banjir yang melanda sejumlah daerah sejak awal 2020. Ke depan, harus ada strategi yang komprehensif untuk menuntaskan banjir.
Dewan Perwakilan Daerah menuntut keseriusan pemerintah untuk menangani banjir yang melanda sejumlah daerah sejak awal 2020. Ke depan, harus ada strategi yang komprehensif untuk menuntaskan banjir.