logo Kompas.id
Agus Riyanto Membangunkan...
Iklan

Agus Riyanto Membangunkan Bantengan dari Tidur Panjang

Agus Riyanto (55) membangkitkan kembali seni bantengan yang tertidur sejak 1980-an.

Oleh
DEFRI WERDIONO
· 5 menit baca
Agus Riyanto (55), pelestari seni bantengan di Kota Batu, Jawa Timur, Rabu (12/1/2022).
KOMPAS/DEFRI WERDIONO

Agus Riyanto (55), pelestari seni bantengan di Kota Batu, Jawa Timur, Rabu (12/1/2022).

Tahun 2006 tebersit di benak Agus Riyanto (55) untuk membangkitkan kembali seni bantengan yang ”tertidur”sejak 1980-an. Upaya itu membuahkan hasil, sejak 2008 bantengan kembali menjadi tren di Malang Raya, Jawa Timur, sebelum akhirnya ”dipaksa”kembali rehat oleh pandemi Covid-19.

Setiap awal Agustus, puluhan-ratusan kelompok seni bantengan juga biasa memenuhi jalanan di Kota Batu dalam rangka Festival Bantengan Nuswantara. Waktu pelaksanaannya sejak pukul 09.00 sampai malam hari.

Editor:
MARIA SUSY BERINDRA, DAHONO FITRIANTO
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000