logo Kompas.id
UtamaTelusuri Rekam Jejak Caleg...
Iklan

Telusuri Rekam Jejak Caleg Sebelum Memilih

Oleh
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/qSlDHjUmWwnd3IbzPl7VT1R7QXE=/1024x497/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F03%2F20190312_134453_1552390595-e1552390609631-1.jpg
ERIKA KURNIA UNTUK KOMPAS

Peneliti Perkumpulan untuk Pemilu dan Demokrasi Dika menunjukkan sampel surat suara DPR untuk Pemilu 2019 saat jumpa pers bertajuk “Telusuri Latar Belakang dan Kinerja Caleg Sebelum Menentukan Pilihan”, di Jakarta, Selasa (12/3/2019).

JAKARTA, KOMPAS – Masyarakat diharapkan tidak asal pilih, dan meneliti terlebih dulu rekam jejak calon anggota legislatif untuk wilayah mereka sebelum memilih saat Pemilu 2019, 17 April 2019. Masih ada sisa waktu satu bulan untuk meneliti, apalagi sudah banyak kanal informasi di daring yang menghadirkan rekam jejak calon, sehingga bisa memudahkan masyarakat.

Saat jumpa pers bertajuk “Telusuri Latar Belakang dan Kinerja Caleg Sebelum Menentukan Pilihan”, di Kantor Sekretariat ICW, di Jakarta, Selasa (12/3/2019), Peneliti ICW Almas Sjafrina mengatakan, di Pemilu 2019, untuk pertama kalinya, masyarakat akan memilih lima kali, yaitu memilih calon presiden/wakil presiden, calon anggota DPR, calon anggota DPRD provinsi, calon anggota DPRD kabupaten/kota, dan calon anggota DPD.

Editor:
Antonius Ponco Anggoro
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000