logo Kompas.id
UtamaKecanduan Pornografi...
Iklan

Kecanduan Pornografi Mengakibatkan Penurunan Kinerja Otak

Oleh
PRAYOGI DWI SULISTYO
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/NRHFvDgjPBkmQne4myjIbs3RTmY=/1024x671/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F03%2F20190307_PDS_1551958778.jpeg
TANGKAPAN LAYAR DARI INSTAGRAM

Sebuah video memperlihatkan guru yang menonton konten pornografi di sebuah kelas tersebar di media sosial, Kamis (7/3/2019). Pornografi akan berpengaruh pada penurunan kerja otak.

JAKARTA, KOMPAS — Kecanduan pornografi akan mengakibatkan penurunan kemampuan kinerja otak, khususnya bagi anak-anak. Selain itu, pornografi akan mendorong seseorang untuk melakukan kekerasan atau pelecehan seksual.

Beberapa hari ini, sebuah video yang memperlihatkan seorang guru menonton video berkonten pornografi pun viral di media sosial. Guru tersebut melihat video porno di depan kelas menggunakan laptop. Tanpa ia sadari, laptopnya tersambung proyektor sehingga seluruh muridnya melihat video porno tersebut.

Editor:
Pascal Bin Saju
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000