logo Kompas.id
UtamaPenduduk Rentan Perlu...
Iklan

Penduduk Rentan Perlu Perhatian Khusus

Oleh
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/9IXjP6TgqEGs0Cb-ChQpd8KWj7A=/1024x768/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F01%2F20190109_111835_1547048281.jpg
SITA NURAZMI MAKHRUFAH UNTUK KOMPAS

Pemaparan hasil Kajian Terhadap Rencana Aksi Nasional untuk Desain Kebijakan Inklusif Adaptasi Perubahan Iklim di wilayah Pesisir oleh LIPI, Rabu (9/1/2018).

JAKARTA, KOMPAS - Indonesia perlu menyediakan layanan dasar bagi kelompok masyarakat yang tergolong rentan, guna adaptasi dan mitigasi bencana di wilayah pesisir. Sampai saat ini, tidak ada fasilitas penunjang yang memudahkan evakuasi bagi warga usia lanjut, ibu hamil, dan penyandang disabilitas.

"Pelibatan dan penyediaan sarana serta prasarana yang ramah terhadap kelompok rentan masih sangat dibutuhkan di daerah rawan bencana. Sebagai contoh, sarana evakuasi khusus bagi manula (manusia usia lanjut), ibu hamil, atau penyandang disabilitas,” kata Deny Hidayat, Peneliti Kependudukan Pusat Pusat Penelitian Kependudukan LIPI, dalam pemaparan hasil Kajian Terhadap Rencana Aksi Nasional untuk Desain Kebijakan Inklusif Adaptasi Perubahan Iklim di wilayah Pesisir oleh LIPI, Rabu (9/1/2019) di Jakarta.

Editor:
Emilius Caesar Alexey
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000