logo Kompas.id
UtamaMa’ruf Amin Kunjungi...
Iklan

Ma’ruf Amin Kunjungi Muhammadyah

Oleh
Suhartono
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/_A4RiIJPtdaNNNvTTaikMwJSrbw=/1024x731/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F09%2FDSC02725-01.jpeg
KOMPAS/PRADIPTA PANDU

Kepala Staf Kepresidenan Moeldoko, bakal calon wakil presiden Ma\'ruf Amin, dan mantan Gubernur Jawa Barat Deddy Mizwar (dari kiri) saat mengadakan pertemuan di Rumah Pemenangan Cemara di Jakarta, Sabtu (1/9/2018).

JAKARTA, KOMPAS - Bakal calon wakil presiden KH Ma’ruf Amin mengajak seluruh masyarakat mewujudkan Pemilihan Presiden 2019 yang damai dan menghindari konflik. Untuk itu, Ma’ruf akan berkonsolidasi dengan Muhammadiyah untuk mengembangkan gerakan kultural dalam menciptakan pemilu damai dan aman. Gerakan kultural sebelumnya juga dilakukan oleh Majelis Ulama Indonesia yang dipimpinnya.

Hal itu diungkapkan pendamping bakal calon presiden Joko Widodo tersebut saat berkunjung ke Kantor Pimpinan Pusat (PP) Muhammadiyah di Jakarta, Rabu (5/9/2018) malam. Dalam kunjungan itu, Ma’ruf disambut Ketua Umum PP Muhammadiyah Haedar Nashir di ruang pertemuan. Keduanya menggelar pertemuan tertutup selama 1,5 jam.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000