logo Kompas.id
RisetTransisi Ibu Kota Negara...
Iklan

Transisi Ibu Kota Negara Menjadi Kota Global, Siapkah Jakarta?

Perayaan HUT ke-496 Jakarta menjadi momentum dimulainya transisi Jakarta, dari ibu kota negara menuju kota global. Mampukah Jakarta?

Oleh
Eren Masyukrilla
· 6 menit baca
Gubernur DKI Jakarta dari masa ke masa ditampilkan dalam <i>video mapping</i> pada Tugu Monumen Nasional di kawasan Monumen Nasional, Jakarta, Kamis (22/6/2023). Monas Week 2023 kembali digelar 21-25 Juni 2023 untuk menyemarakkan HUT ke-496 DKI Jakarta. Dalam acara tersebut, pengunjung disuguhi pertunjukan air mancur menari dan <i>video mapping</i> pada Tugu Monumen Nasional.
ADRYAN YOGA PARAMADWYA

Gubernur DKI Jakarta dari masa ke masa ditampilkan dalam video mapping pada Tugu Monumen Nasional di kawasan Monumen Nasional, Jakarta, Kamis (22/6/2023). Monas Week 2023 kembali digelar 21-25 Juni 2023 untuk menyemarakkan HUT ke-496 DKI Jakarta. Dalam acara tersebut, pengunjung disuguhi pertunjukan air mancur menari dan video mapping pada Tugu Monumen Nasional.

Semarak perayaan HUT ke-496 Jakarta sekaligus dijadikan momentum untuk menyambut transisi ibu kota negara ini menjadi kota global.

Perubahan itu tentu bukan hanya perkara status yang melekat dengan standar dunia, tetapi juga disertai dengan pembenahan mendasar agar ruang kota ini bisa menghadirkan kenyamanan dan kesejahteraan bagi warganya.

Editor:
YOHAN WAHYU
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000