logo Kompas.id
PolitikRevitalisasi Pancasila Perlu...
Iklan

Revitalisasi Pancasila Perlu Teladan dari Elite

Keberhasilan menempatkan kembali Pancasila sangat tergantung pada keteladanan para elite politik dalam menegakkan nilai-nilai Pancasila.

Oleh
· 5 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/xaPObcuRyA4DmOJvGW-Udg5AsxU=/1024x576/http%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2017%2F06%2F444312_getattachmentc5a6f59e-a9a4-44f4-80fc-daaed6852f92435724.jpg
Kompas/Ferganata Indra Riatmoko

Seorang pria melakukan swafoto dengan latar belakang lambang Burung Garuda saat mengikuti peringatan Hari Lahir Pancasila di Alun-alun Utara, Yogyakarta, 1 Juni 2017.

Upaya menyegarkan kembali nilai-nilai Pancasila di tengah masyarakat selalu menjadi perhatian ketika muncul kegelisahan bahwa mulai terjadi ancaman terhadap keberagaman. Di tengah kegelisahan ini, Presiden Joko Widodo, Rabu (7/6) lalu, di Istana Negara, melantik Yudi Latief sebagai Kepala Unit Kerja Presiden Pembinaan Ideologi Pancasila (UKP-PIP).

Sembilan anggota dewan pengarah lembaga itu juga dilantik pada hari yang sama. Mereka antara lain presiden ke-5 RI Megawati Soekarnoputri dan mantan Wakil Presiden Try Sutrisno. Megawati disepakati untuk menjadi Ketua Dewan Pengarah UKP-PIP.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000