logo Kompas.id
Politik & HukumAnies Tegaskan Pendukungnya...
Iklan

Anies Tegaskan Pendukungnya Tetap Solid, Surya Paloh Bantah Gabung Koalisi Prabowo-Gibran

Pertemuan ketua umum partai pengusung Anies-Muhaimin tingkatkan soliditas kawal Pemilu 2024 yang diduga ada kecurangan.

Oleh
HIDAYAT SALAM
· 3 menit baca
Ketua Umum Partai Nasdem Surya Paloh (tengah) bersama Anies Baswedan dan Muhaimin Iskandar, yang juga Ketua Umum Partai Kebangkitan Bangsa (PKB), serta Presiden Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Ahmad Syaikhu, dan Ketua Majelis Syura Partai Keadilan Sejahtera Salim Segaf Al-Jufri di Wisma Nusantara, Jakarta, Jumat (23/2/2024).
KOMPAS/HIDAYAT SALAM

Ketua Umum Partai Nasdem Surya Paloh (tengah) bersama Anies Baswedan dan Muhaimin Iskandar, yang juga Ketua Umum Partai Kebangkitan Bangsa (PKB), serta Presiden Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Ahmad Syaikhu, dan Ketua Majelis Syura Partai Keadilan Sejahtera Salim Segaf Al-Jufri di Wisma Nusantara, Jakarta, Jumat (23/2/2024).

JAKARTA, KOMPAS — Para ketua umum partai pengusung pasangan calon presiden-wakil presiden nomor urut 1, Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar, bertemu di Wisma Nusantara, Jakarta, Jumat (23/2/2024) siang. Dalam pertemuan tersebut, Ketua Umum Partai Nasdem Surya Paloh membantah telah bergabung dengan koalisi pendukung pasangan Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka. Sementara, Anies Baswedan menyatakan partai koalisi pendukungnya masih tetap solid.

Pertemuan tertutup koalisi pendukung pasangan capres-cawapres Anies-Muhaimin Iskandar tersebut merupakan langkah untuk meningkatkan soliditas bersama dalam mengawal pelaksanaan Pemilu 2024 yang dinilai tidak berjalan sesuai prinsip demokrasi yang jujur dan adil.

Editor:
SUHARTONO
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000