logo Kompas.id
Politik & HukumPrabowo Tetap Bekerja, Gibran ...
Iklan

Prabowo Tetap Bekerja, Gibran Blusukan di Tangerang

Setelah berkampanye pada akhir pekan, Prabowo memilih kembali bekerja sebagai Menhan pada hari kerja. Sementara Gibran mengambil cuti untuk berkampanye di Tangerang.

Oleh
WILLY MEDI CHRISTIAN NABABAN
· 2 menit baca
Menteri Pertahanan sekaligus calon presiden nomor urut 2, Prabowo Subianto, memberikan penghormatan terakhirnya untuk mantan Kepala Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) Letnan Jenderal (Purn) Doni Monardo di Markas Komando Pasukan Khusus, Cijantung, Jakarta Timur, Senin (4/12/2023).
DOKUMENTASI TKN PRABOWO-GIBRAN

Menteri Pertahanan sekaligus calon presiden nomor urut 2, Prabowo Subianto, memberikan penghormatan terakhirnya untuk mantan Kepala Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) Letnan Jenderal (Purn) Doni Monardo di Markas Komando Pasukan Khusus, Cijantung, Jakarta Timur, Senin (4/12/2023).

JAKARTA, KOMPAS — Calon presiden nomor urut 2, Prabowo Subianto, memilih tetap bekerja sebagai Menteri Pertahanan pada Senin (4/12/2023). Sementara Gibran Rakabuming Raka, cawapres-nya, blusukan dan berkampanye di Tangerang, Banten.

Wakil Komandan Bravo Tim Kampanye Nasional (TKN) Prabowo-Gibran, Herzaky Mahendra Putra, mengatakan, Prabowo tidak mengambil cuti kampanye dan tetap bertugas sebagai Menteri Pertahanan (Menhan). Sebab, diyakini etalase terbaik untuk pejabat publik adalah kinerjanya.

Editor:
ANITA YOSSIHARA
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000