logo Kompas.id
Politik & HukumMinim, Pengaduan Etik Hakim...
Iklan

Minim, Pengaduan Etik Hakim yang Terbukti

Hanya delapan dari total 1.364 pengaduan pelanggaran kode etik hakim sepanjang semester I-2022 yang terbukti. Apa penyebabnya?

Oleh
SUSANA RITA KUMALASANTI
· 4 menit baca
Kantor Komisi Yudisial di Jakarta, Kamis (18/5/2017).
KOMPAS/ALIF ICHWAN

Kantor Komisi Yudisial di Jakarta, Kamis (18/5/2017).

Ada hal yang menarik dalam laporan kinerja Komisi Yudisial semester pertama tahun 2022.

Seperti dikemukakan oleh Ketua Bidang Pengawasan dan Investigasi Komisi Yudisial Joko Sasmito pada konferensi pers, Senin (25/7/2021), hanya delapan dari total 1.364 pengaduan yang diterima lembaga pengawas eksternal hakim sepanjang Januari hingga Juni 2022. Artinya, tidak sampai 1 persen, atau tepatnya hanya 0,58 persen, pengaduan yang menurut KY benar-benar tergolong pelanggaran kode etik dan pedoman perilaku hakim (KEPPH).

Editor:
ANTONIUS PONCO ANGGORO
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000