logo Kompas.id
OpiniYudhis
Iklan

Yudhis

Selepas tengah dekade 1990-an, Yudhis agak terlihat sepi dari kegiatan sastra. Namun, pada 2000, dia gaspol lagi.

Oleh
AGUS DERMAWAN T
· 5 menit baca
-
KOMPAS/SUPRIYANTO

-

Yudhistira ANM Massardi, sastrawan ikonik, wafat pada 2 April 2024 lalu. Sebelum dimakamkan di TPU Pedurenan, Bantar Gebang, Yudhis disemayamkan di rumah kediamannya di kawasan Bekasi Selatan. Di hadapan jenazah sang suami yang telah pergi selamanya, Siska, istrinya, seperti menggenggam puisi Yudhis yang mendadak hening tiada terkira:

Ah, Sayangku/Masa lalu sudah tercatat di buku tamu/Kita tak tahu alamat si empunya hajat/Kartu undangan pun tak pernah datang/Kita harus berani kondangan... Ya Sayangku/Sampai tertulis nama di tiang listrik/Pada bendera kuning di belokan/Dan, mungkin saja, nanti ada sesendok derai air mata.

Editor:
MOHAMMAD HILMI FAIQ
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000