logo Kompas.id
OpiniIlmu-ilmu Sosial, Martabak,...
Iklan

Ilmu-ilmu Sosial, Martabak, Nasi Goreng

Tanpa saya duga, dari pergaulan tersebut terkuak apa yang hendak saya cari tatkala melakukan tugas penelitian dulu.

Oleh
BRE REDANA
· 3 menit baca
Bre Redana
HERYUNANTO

Bre Redana

Perhatian sejumlah orang terhadap survei, statistik, dan angka-angka belakangan ini mengingatkan saya pada pengalaman pribadi tatkala belajar penelitian ilmu-ilmu sosial di Banda Aceh. Waktu itu pertengahan tahun 1980-an. Ilmu-ilmu sosial dan humaniora masih berjaya, tidak seperti saat ini ketika yang laku ilmu apa saja, pokoknya bisa mendatangkan uang dengan segera.

Di bawah bimbingan dosen utama, ahli ilmu politik dari Ohio, Prof William Liddle, kami sekitar 10 orang selama setahun belajar teori dan melakukan praktik penelitian di Pusat Latihan Penelitian Ilmu-ilmu Sosial (PLPIIS) di Kampus Universitas Syiah Kuala di kawasan Darussalam yang saya cintai sampai sekarang.

Editor:
DAHONO FITRIANTO
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000