logo Kompas.id
OpiniIndonesia, Myanmar, dan ASEAN
Iklan

Indonesia, Myanmar, dan ASEAN

Isu Myanmar dan Indo-Pasifik tantangan utama yang dihadapi ASEAN. Sejauh ini ASEAN, Indonesia pada khususnya terus berusaha mencari jalan keluar bagi isu Myanmar. Hal itu berimplikasi besar bagi stabilitas Indo-Pasifik.

Oleh
TRIAS KUNCAHYONO
· 8 menit baca
Ilustrasi
HERYUNANTO

Ilustrasi

Ketika para pemimpin ASEAN menggelar KTT ke-42 di Labuan Bajo, NTT, setidaknya ada dua tantangan utama yang dihadapi ASEAN, khususnya Indonesia yang saat ini memegang keketuaan ASEAN. Kedua tantangan itu terkait dengan isu Myanmar dan Indo-Pasifik.

Tentu, di luar tantangan itu, ada agenda bahasan lain, seperti pemantapan pemulihan ekonomi pascapandemi Covid-19, resiliensi ekonomi agar ASEAN tetap menjadi episentrum pertumbuhan ekonomi, soal religious networking, mata uang lokal dalam transaksi, soal ekosistem, dan memperkuat kerja sama.

Editor:
SRI HARTATI SAMHADI, YOHANES KRISNAWAN
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000