logo Kompas.id
Opini”Quo Vadis” Bank Digital?
Iklan

”Quo Vadis” Bank Digital?

Kesuksesan bank-bank digital ditentukan oleh banyak faktor, antara lain akses ekosistem digital, kemampuan teknologi, pilihan manajemen, dan arah kebijakan regulasi.

Oleh
RICO USTHAVIA FRANS
· 4 menit baca
Seorang nasabah sedang bertransaksi menggunakan aplikasi Bank Raya. Bank Raya adalah bank digital bagian dari BRI Group
ARSIP BANK RAYA

Seorang nasabah sedang bertransaksi menggunakan aplikasi Bank Raya. Bank Raya adalah bank digital bagian dari BRI Group

Bank digital adalah bank yang memanfaatkan teknologi digital secara intensif, tidak mengandalkan jaringan cabang seperti umumnya bank-bank tradisional. Bank digital digadang-gadang sebagai terobosan dunia perbankan.

Di Indonesia, fenomena ini dimulai dengan bank Artos yang diubah menjadi bank Jago oleh Jerry Ng. Hal ini segera menjadi tren. CT Corp mengakuisisi Bank Harda menjadi Allo Bank, Sea Group (pemilik Shopee) mengakuisisi Bank Kesejahteraan Ekonomi menjadi SeaBank, dan Akulaku mengubah Bank Yudha Bhakti menjadi Bank Neo Commerce.

Editor:
NUR HIDAYATI
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000