logo Kompas.id
OpiniTeknologi Internet dan...
Iklan

Teknologi Internet dan Pergeseran Orientasi Dominasi Sosial

Ketika negara-negara kawasan Timur Tengah membuka ruang berprosesnya pergeseran orientasi dominasi sosial lewat fokus peningkatan teknologi digital, bangsa Indonesia justru menenggelamkan diri pada persoalan teologis.

Oleh
ADJIE SURADJI
· 5 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/7AQGzgM0qXfmBzqLOzoyh2OUTuo=/1024x617/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2021%2F11%2F20211112-OPINI-Teknologi-Internet-dan-Pergeseran-Orientasi-Dominasi-Sosial_1636730758.jpg
Kompas

Supriyanto

Jaringan peneliti Arab Barometer baru-baru ini memberikan wawasan tentang sikap nilai sosial, politik. dan ekonomi masyarakat Timur Tengah dalam konteks derajat kereligiusitasannya.

Survei opini publik di Timur Tengah dan Afrika Utara sejak 2006 ini memberikan catatan sangat mengejutkan bahwa terjadi pergeseran cara berpikir dan perubahan sikap tentang hubungan antara agama dan modernitas. Terjadi penurunan tingkat kesalehan masyarakat terhadap agama institusional yang disebabkan oleh kekecewaan ketika agama tak lagi bisa dijadikan penyejuk spiritual.

Editor:
yovitaarika
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000