logo Kompas.id
OpiniTerima Kasih Satgas Covid-19
Iklan

Terima Kasih Satgas Covid-19

Ketiga ketua umum ”Peradi” menandatangani surat pernyataan bersatu. Sekalipun sedang tidak menjabat sebagai ketua umum, Otto Hasibuan juga hadir. Namun, kesepakatan batal karena beda pendapat dalam pemilihan ketua umum.

Oleh
Bharoto
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/Qq8cMbPnsxEduYS5Q7e_ROm1zAI=/1024x576/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2021%2F03%2F20210323RSDC-Peringatan-Setahun-RSDC-1_1616503529.png
RSDC WISMA ATLET KEMAYORAN

Sukarelawan dan pasien Covid-19 di Rumah Sakit Darurat Covid-19 Wisma Atlet Kemayoran, Jakarta Pusat, Selasa (23/3/2021), memainkan angklung dalam peringatan setahun perjuangan RSDC Wisma Atlet.

Sudah lebih dari setahun para tenaga lapangan Satgas Covid-19 menjalankan tugasnya. Ada satpol PP, TNI, Polri, dinas perhubungan, sukarelawan, dan tentunya para tenaga kesehatan.

Mereka bertugas tidak kenal waktu, pagi sampai tengah malam, tidak kenal cuaca panas atau hujan. Dimarahi sudah biasa karena bertugas dengan aturan yang sering mendadak berubah, koordinasi lemah antara pusat-daerah dan daerah-daerah, dan berisiko tertular Covid-19.

Editor:
agnesaristiarini
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000