logo Kompas.id
OpiniJangan Terlena Setelah...
Iklan

Jangan Terlena Setelah Vaksinasi Covid-19

Masyarakat yang sudah mendapatkan vaksinasi dua kali diingatkan agar jangan terlena dan mengabaikan protokol kesehatan. Euforia boleh, tetapi jangan sampai melampaui batas.

Oleh
Jannes Eudes Wawa
· 5 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/MyM_TN_fFm_BMTc4QYQf6IqJHnE=/1024x649/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2021%2F03%2Fab2c39d4-5228-4e19-8832-4553ea56a858_jpg.jpg
Kompas/Priyombodo

Seorang lansia menerima suntikan Covid-19 dosis pertama dalam vaksinasi massal di Balai Besar Pelatihan Kesehatan di Jakarta, Rabu (24/3/2021). Animo warga lansia yang mengikuti vaksinasi massal Covid-19 cukup tinggi.

Hari Rabu (24/3/2021), tepat seminggu saya mendapatkan suntikan kedua vaksin Covid-19. Kondisi saya tetap sehat. Efek samping vaksinasi seperti yang dikhawatirkan sejumlah orang ternyata sama sekali tidak muncul. Saya justru lebih percaya diri menghadapi tantangan masa depan sebab tubuh ini seperti sudah terlindungi.

Vaksin kedua Covid-19 dilakukan hari Rabu tanggal 17 Maret 2021 di Hall Basket Senayan. Ini kelanjutan dari vaksin pertama pada 27 Februari 2021 di lokasi yang sama. Saya mendapatkan kesempatan ini melalui jalur sebagai pekerja media.

Editor:
Sri Rejeki
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000