logo Kompas.id
OpiniSkenario Dua Angsa
Iklan

Skenario Dua Angsa

Oleh
Andi Widjajanto,  Analis Senior P8, Jakarta
· 4 menit baca

Kemunculan polemik tentang “Indonesia Bubar 2030” bisa dijadikan titik masuk untuk kembali membahas trajektori tentang  masa depan Indonesia.

Trajektori masa depan ini bisa dibahas dengan menggunakan beragam metode peramalan (forecasting method) yang dikembangkan oleh para pengkaji Future Studies, seperti Time Series, Delphi Method, Regression Analysis, Net Assessment, Scenario Building, dan Scenario Planning. Metode-metode tersebut dibuat terutama untuk mengatasi dua kesulitan utama dalam melakukan peramalan yaitu ketidakpastian dan kompleksitas isu.

https://cdn-assetd.kompas.id/wvwlaCbsEaL4ouizJsbt11J1_Bk=/1024x1502/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F02%2F20180222_makroekonomi_WEB_ARJ.png
Kompas

Indikator makroekonomi indonesia

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000