logo Kompas.id
OlahragaFilipe Toledo Siap Balas...
Iklan

Filipe Toledo Siap Balas Dendam kepada Rio Waida di 16 Besar

Di babak 16 besar, pemuncak klasemen Championship Tour 2022, Filipe Toledo, bertemu lagi dengan peselancar Indonesia, Rio Waida, yang mengalahkannya di babak pembuka. Kali ini, Toledo bertekad mengalahkan Rio.

Oleh
ADRIAN FAJRIANSYAH
· 4 menit baca
Peselancar Amerika Serikat, Jake Marshall, beraksi dalam seri keenam Championship Tour Liga Selancar Dunia (WSL) di Pantai Plengkung (G-Land), Banyuwangi, Jawa Timur, Sabtu (28/5/2022). Para peselancar kelas dunia berlomba mengendarai ombak pantai G-Land.
KOMPAS/AGUS SUSANTO

Peselancar Amerika Serikat, Jake Marshall, beraksi dalam seri keenam Championship Tour Liga Selancar Dunia (WSL) di Pantai Plengkung (G-Land), Banyuwangi, Jawa Timur, Sabtu (28/5/2022). Para peselancar kelas dunia berlomba mengendarai ombak pantai G-Land.

BANYUWANGI, KOMPAS – Filipe Toledo, peselancar asal Brasil sekaligus pemuncak klasemen sementara Championship Tour (CT) Liga Selancar Dunia (WSL) 2022, mengalahkan rekan senegaranya, Yago Dora, dalam babak eliminasi putra seri keenam CT WSL 2022 di Pantai Plengkung atau G-Land, Banyuwangi, Jawa Timur, Jumat (3/6/2022). Di babak 16 besar, Toledo akan bertemu lagi dengan Rio Waida, peselancar Indonesia yang mengalahkannya pada babak pembuka, Sabtu (28/5) lalu.

Toledo tidak ingin mengulangi kesalahan serupa pada babak sebelumnya. Pada kesempatan kedua ini, dia bertekad untuk membalas dendam kepada Rio yang dianggap peselancar potensial dan berbahaya. ”Saya harus percaya diri dengan bakat dan keterampilan saya. Tapi, Rio adalah peselancar yang baik dan berbahaya. Saya mesti mewaspadainya,” ujar Toledo.

Editor:
YULVIANUS HARJONO
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000