logo Kompas.id
NusantaraNyawa Melayang akibat...
Iklan

Nyawa Melayang akibat Kecelakaan Subang dan Tuduhan pada Emen

Bus terguling di Ciater, Subang, menyebabkan empat tewas. Ada mitos tentang sosok Emen di sana.

Oleh
CORNELIUS HELMY HERLAMBANG
· 4 menit baca
Petugas melakukan olah tempat kejadian perkara (TKP) tergulingnya bus Purnama Sari di Jalur Bandung-Subang, Ciater, Kabupaten Subang, Jawa Barat, Minggu (19/1/2020) siang. Alat 3D Laser Scanner digunakan untuk memindai kondisi di lapangan untuk dituangkan ke dalam simulasi dengan perangkat lunak.
MELATI MEWANGI

Petugas melakukan olah tempat kejadian perkara (TKP) tergulingnya bus Purnama Sari di Jalur Bandung-Subang, Ciater, Kabupaten Subang, Jawa Barat, Minggu (19/1/2020) siang. Alat 3D Laser Scanner digunakan untuk memindai kondisi di lapangan untuk dituangkan ke dalam simulasi dengan perangkat lunak.

Jalan Raya Subang-Bandung di Ciater, Kabupaten Subang, Jawa Barat, kembali memakan korban. Sabtu (11/5/2024), pukul 18.45 WIB, bus Trans Putera Fajar bernomor polisi AD 7524 OG yang membawa rombongan pelajar SMK Lingga Kencana Depok, terguling. Diduga rem bus blong.

Akibatnya fatal. Dari rekaman yang beredar, bus terguling. Selain kaca pecah, barang-barang berhamburan di jalan.

Editor:
CORNELIUS HELMY HERLAMBANG
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000