logo Kompas.id
NusantaraRun The Ground, Lari Gembira...
Iklan

Run The Ground, Lari Gembira Menuju LPS Monas Half Marathon

Bagi sebagian orang, lari tak sekadar olahraga, melainkan juga ajang silaturahmi, seperti di ajang Run The Ground.

Oleh
RENY SRI AYU ARMAN
· 2 menit baca
Peserta Run The Ground berlari melintasi Jalan Sungai Saddang, Makassar, Minggu (24/3/2024). Ajang lari ini merupakan  rangkaian LPS Monas Half Marathon.
KONPAS/RENY SRI AYU ARMAN

Peserta Run The Ground berlari melintasi Jalan Sungai Saddang, Makassar, Minggu (24/3/2024). Ajang lari ini merupakan rangkaian LPS Monas Half Marathon.

MAKASSAR, KOMPAS — Ratusan pelari berlari di ajang Run The Ground di Makassar, Minggu (24/3/2024). Ajang lari sembari bermain ini menjadi rangkaian menuju LPS Monas Half Marathon, ajang lari kerja sama LPS dan harian Kompas.

Round The Ground diikuti sekitar 120 pelari yang terbagi atas 24 tim. Setiap tim berisi hingga lima orang. Mereka berlari tanpa rute yang ditetapkan, tetapi wajib berhenti di setiap titik yang telah ditentukan.

Editor:
NELI TRIANA
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000