logo Kompas.id
NusantaraLonjakan Harga Beras Pukul...
Iklan

Lonjakan Harga Beras Pukul UMKM di Palangkaraya

Kenaikan harga beras membuat pedagang dan pelaku UMKM bersiasat. Mereka antara lain terpaksa menaikkan harga produk.

Oleh
DIONISIUS REYNALDO TRIWIBOWO
· 4 menit baca
Suasana di Pasar Kahayan, Palangkaraya, Kalimantan Tengah,  Jumat (1/3/2024). Harga beras terus meroket diikuti harga pangan lainnya.
KOMPAS/DIONISIUS REYNALDO TRIWIBOWO

Suasana di Pasar Kahayan, Palangkaraya, Kalimantan Tengah, Jumat (1/3/2024). Harga beras terus meroket diikuti harga pangan lainnya.

PALANGKARAYA, KOMPAS — Kenaikan harga beras di Palangkaraya, Kalimantan Tengah, kian tajam. Kenaikan harga pun mulai memukul kelompok pedagang hingga pelaku usaha mikro, kecil, dan menengah.

Neli (30), pedagang beras dan barang kebutuhan pokok lainnya di Pasar Kahayan, Palangkaraya, mengungkapkan, kenaikan harga beras sudah terjadi sejak tahun lalu. Seperti beras Lahap yang tahun lalu harganya Rp 120.000 per 10 kilogram (kg), lalu sempat naik di akhir tahun menjadi Rp 145.000 per 10 kg. Saat ini harganya menjadi Rp 160.000 per 10 kg.

Editor:
RINI KUSTIASIH
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000