logo Kompas.id
NusantaraJumlah Pemudik Lebaran...
Iklan

Jumlah Pemudik Lebaran Diprediksi Naik 6 Persen

Persiapan menghadapi arus mudik Lebaran 2024 dilakukan di Jateng. Jalur tol hingga jalur kereta dipastikan siap.

Oleh
KRISTI DWI UTAMI
· 4 menit baca
Ilustrasi. Terjadi kepadatan arus lalu lintas sebelum memasuki Gerbang Tol Kalikangkung pada masa awal libur Natal di Kota Semarang, Jawa Tengah, Sabtu (23/12/2023).
KOMPAS/P RADITYA MAHENDRA YASA

Ilustrasi. Terjadi kepadatan arus lalu lintas sebelum memasuki Gerbang Tol Kalikangkung pada masa awal libur Natal di Kota Semarang, Jawa Tengah, Sabtu (23/12/2023).

SEMARANG, KOMPAS — Jumlah pemudik pada masa libur Lebaran 2024 tahun ini diprediksi naik sekitar 6 persen dibanding jumlah pemudik pada tahun sebelumnya. Berbagai upaya pun disiapkan sejumlah pihak di Jawa Tengah untuk mencegah kepadatan di jalur-jalur mudik hingga jalur menuju tempat wisata.

Berdasarkan survei sementara yang dilakukan Korps Lalu Lintas Polri, jumlah pemudik Lebaran tahun ini diperkirakan mencapai 200 juta orang. Jumlah itu lebih tinggi 6 persen dibanding jumlah pemudik Lebaran pada tahun sebelumnya sebanyak 187 juta orang.

Editor:
CHRISTOPERUS WAHYU HARYO PRIYO
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000