logo Kompas.id
NusantaraMenunggu Inovasi Setelah Lampu...
Iklan

Menunggu Inovasi Setelah Lampu di Husein Sastranegara Sebagian Mati

Bandara Husein Sastranegara, Bandung, hanya melayani pesawat baling-baling sejak 29 Oktober 2023. Di tengah rute penerbangan yang berkurang drastis, Bandara Husein Sastranegara tetap beroperasi dan menanti ramai kembali.

Oleh
MACHRADIN WAHYUDI RITONGA
· 4 menit baca
Suasana Bandar Udara Husein Sastranegara, Kota Bandung, Jawa Barat, Senin (30/10/2023). Sehari setelah rute penerbangan jet seluruhnya pindah ke Bandar Udara Internasional Jawa Barat (BIJB) Kertajati, Bandara Husein hanya melayani satu penerbangan di hari itu.
MACHRADIN WAHYUDI RITONGA

Suasana Bandar Udara Husein Sastranegara, Kota Bandung, Jawa Barat, Senin (30/10/2023). Sehari setelah rute penerbangan jet seluruhnya pindah ke Bandar Udara Internasional Jawa Barat (BIJB) Kertajati, Bandara Husein hanya melayani satu penerbangan di hari itu.

Bandara Husein Sastranegara di Kota Bandung, Jawa Barat, tidak lagi menerima penerbangan jet komersial per 29 Oktober 2023. Hanya pesawat baling-baling (propeler) yang akan terbang dan mendarat di sana. Butuh kreativitas untuk membuatnya ramai lagi.

Senin (30/10/2023) pagi, hanya pesawat dari Maskapai Wings Air tujuan Yogyakarta-Surabaya yang lepas landas. Setelah pesawat yang membawa 31 penumpang itu pergi, lampu di sebagian ruangan Bandara Husein Sastranegara dimatikan. Hari masih panjang, tapi bandara sudah gelap gulita.

Editor:
CORNELIUS HELMY HERLAMBANG
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000