logo Kompas.id
NusantaraHujar Guyur Kalteng, Titik Api...
Iklan

Hujar Guyur Kalteng, Titik Api Mulai Sirna

Meski hujan mulai turun di wilayah Kalteng dan karhutla mereda, masyarakat diminta tidak lengah. El Nino masih bertahan.

Oleh
DIONISIUS REYNALDO TRIWIBOWO
· 3 menit baca
Suasana Kota Palangkaraya, ibu kota Provinsi Kalimantan Tengah, Selasa (26/9/2023).
KOMPAS/DIONISIUS REYNALDO TRIWIBOWO

Suasana Kota Palangkaraya, ibu kota Provinsi Kalimantan Tengah, Selasa (26/9/2023).

PALANGKARAYA, KOMPAS — Sebagian wilayah Kalimantan Tengah masuki awal musim hujan. Titik panas dan api yang semula menjalar di mana-mana akhirnya terbasuh hujan.

Di Kota Palangkaraya, ibu kota Kalimantan Tengah, dan sejumlah wilayah lain di provinsi itu hujan sudah turun. Kualitas udara yang sebulan belakangan memburuk akhirnya membaik.

Editor:
IRMA TAMBUNAN
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000