logo Kompas.id
NusantaraPresiden Joko Widodo Buka KTT ...
Iklan

Presiden Joko Widodo Buka KTT AIS Forum 2023

Indonesia menjadi tuan rumah KTT AIS Forum pertama. Presiden Joko Widodo mengajak semua negara kepulauan dan negara maritim untuk bekerja sama dan berkolaborasi menghadapi beragam tantangan, terutama tata kelola laut.

Oleh
COKORDA YUDISTIRA M PUTRA, MAHDI MUHAMMAD
· 3 menit baca
Indonesia menjadi tuan rumah penyelenggaraan Konferensi Tingkat Tinggi Negara-negara Kepulauan dan Pulau Kecil (Archipelagic and Island States/AIS) Forum 2023, yang berlangsung di Nusa Dua, Badung, Bali, Rabu (11/10/2023).
KOMPAS/COKORDA YUDISTIRA

Indonesia menjadi tuan rumah penyelenggaraan Konferensi Tingkat Tinggi Negara-negara Kepulauan dan Pulau Kecil (Archipelagic and Island States/AIS) Forum 2023, yang berlangsung di Nusa Dua, Badung, Bali, Rabu (11/10/2023).

BADUNG, KOMPAS — Presiden Joko Widodo resmi membuka Konferensi Tingkat Tinggi Negara-negara Kepulauan dan Pulau Kecil (Archipelagic and Island States/AIS) Forum 2023 di Bali, Rabu (11/10/2023). Presiden mengajak semua negara di dunia, terutama negara kepulauan dan negara-negara pulau atau negara maritim, untuk bekerja sama dan berkolaborasi menghadapi beragam tantangan terkait dengan pengelolaan laut.

KTT AIS Forum 2023 menjadi strategis dan merupakan forum pertemuan tingkat tinggi pertama kali dengan melibatkan negara-negara maritim dan pulau kecil.

Editor:
SIWI YUNITA CAHYANINGRUM
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000