logo Kompas.id
NusantaraSekelompok Orang Bakar Kantor ...
Iklan

Sekelompok Orang Bakar Kantor dan Sekolah di Fakfak, Camat Tewas Dianiaya

Sekelompok orang membakar kantor Distrik Kramamongga dan satu sekolah di Kabupaten Fakfak, Papua Barat. Para pelaku juga menganiaya Kepala Distrik Kramamongga hingga tewas.

Oleh
FABIO MARIA LOPES COSTA
· 2 menit baca
Tampak kondisi puing bangunan Kantor Distrik Kramamongga di Kabupaten Fakfak, Papua Barat, yang dibakar sekelompok orang pada Selasa (15/8/2023) malam.
HUMAS POLDA PAPUA BARAT

Tampak kondisi puing bangunan Kantor Distrik Kramamongga di Kabupaten Fakfak, Papua Barat, yang dibakar sekelompok orang pada Selasa (15/8/2023) malam.

JAYAPURA, KOMPAS — Sekelompok orang membakar kantor Distrik (Kecamatan) Kramamongga dan satu sekolah pada Selasa (15/8/2023) malam di Kabupaten Fakfak, Papua Barat. Kepala Distrik atau Camat Kramamongga, Darson Hegemur, juga tewas karena dianiaya para pelaku.

Kepala Bidang Humas Polda Papua Barat Komisaris Besar Adam Erwindi, saat dihubungi pada Rabu (16/8/2022) pagi, mengatakan, para pelaku berjumlah 25 orang. Perusakan kantor Distrik Kramamongga terjadi pada Selasa pukul 19.30 WIT.

Editor:
MOHAMAD FINAL DAENG
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000