logo Kompas.id
NusantaraNestapa Nelayan Gurem...
Iklan

Nestapa Nelayan Gurem Berjibaku di Maluku

Nelayan gurem di Maluku berjibaku di tengah gempuran para pemilik modal yang menjelajahi hampir setiap inci ruang laut.

Oleh
FRANSISKUS PATI HERIN
· 4 menit baca
Perahu motor milik nelayan gurem di pesisir Pulau Wetar, Kabupaten Maluku Barat Daya, pada April 2023.
FRANSISKUS PATI HERIN

Perahu motor milik nelayan gurem di pesisir Pulau Wetar, Kabupaten Maluku Barat Daya, pada April 2023.

Sekitar 658.294 kilometer persegi atau 92,4 persen dari luas wilayah Maluku adalah laut. Cukupan geografis ini menempatkan Maluku sebagai provinsi dengan perairan terluas dan terkaya di Indonesia. Di tengah keterbatasan yang dimiliki, nelayan gurem bertarung mencari penghidupan dengan berbagai risiko mengancam. Mereka berjibaku di tengah gempuran para pemilik modal yang menjelajahi hampir setiap inci ruang laut.

Beberapa perahu motor berjejer di pesisir Pulau Buru, Kabupaten Buru, Maluku, suatu petang menjelang akhir Juni 2023 lalu. Perahu berbahan kayu dan fiber itu sengaja dinaikkan ke darat demi menghindari amukan gelombang tinggi yang mulai menerjang pesisir. Gelombang tinggi itu penanda datangnya musim timur.

Editor:
CHRISTOPERUS WAHYU HARYO PRIYO
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000