logo Kompas.id
NusantaraJelang Kuningan dan Galungan, ...
Iklan

Jelang Kuningan dan Galungan, Pemeriksaan Produk Makanan Semakin Ketat di Bali

Menjelang hari raya Galungan dan Kuningan di Bali, BBPOM Denpasar menggelar intensifikasi pengawasan pangan di pasar tradisional. Kepedulian semua pihak dibutuhkan untuk menghindari bahan berbahaya pada produk makanan.

Oleh
COKORDA YUDISTIRA M PUTRA
· 2 menit baca
Balai Besar Pengawas Obat dan Makanan di Denpasar, Bali, bersama pihak Pemerintah Kota Denpasar mengintensifkan pengawasan produk makanan yang dijual kepada masyarakat, menjelang hari raya Galungan dan Kuningan. Tim pengawasan makanan BBPOM di Denpasar menguji sampel produk makanan, yang dibeli dari pedagang di Pasar Badung, Kota Denpasar, Rabu (26/7/2023).
KOMPAS/COKORDA YUDISTIRA

Balai Besar Pengawas Obat dan Makanan di Denpasar, Bali, bersama pihak Pemerintah Kota Denpasar mengintensifkan pengawasan produk makanan yang dijual kepada masyarakat, menjelang hari raya Galungan dan Kuningan. Tim pengawasan makanan BBPOM di Denpasar menguji sampel produk makanan, yang dibeli dari pedagang di Pasar Badung, Kota Denpasar, Rabu (26/7/2023).

DENPASAR, KOMPAS — Pemeriksaan produk pangan dan pengujian contoh makanan semakin ketat dilakukan di Bali menjelang hari besar keagamaan, Galungan dan Kuningan. Pelaku usaha berharap pengujian ini ditindaklanjuti dengan proses hukum bagi mereka yang melanggar aturan.

Tahun ini, Galungan akan dimulai pada 2 Agustus dan Kuningan di tanggal 12 Agustus. Keduanya menjadi hari penting bagi umat Hindu.

Editor:
CORNELIUS HELMY HERLAMBANG
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000