logo Kompas.id
NusantaraPresiden: Semua Jurus untuk...
Iklan

Presiden: Semua Jurus untuk Bebaskan Pilot Susi Air

Presiden Joko Widodo tak mau berbicara banyak terkait pembebasan pilot Susi Air, Philip Mark Mehrtens, yang diculik kelompok kriminal bersenjata di Papua. Presiden menyatakan, segala upaya dikerahkan untuk hasil terbaik.

Oleh
MACHRADIN WAHYUDI RITONGA
· 2 menit baca
Kondisi terkini pilot Susi Air, Philip Mehrtens berdasarkan video yang dipublikasikan Tentara Pembebasan Nasional-Organisasi Papua Merdeka pada Jumat (10/3/2023). Philip yang berasal Selandia Baru ini ditawan kelompok Egianus Kogoya sejak 7 Februari 2023 di Kabupaten Nduga, Papua Pegunungan.
DOKUMENTASI TPN-OPM

Kondisi terkini pilot Susi Air, Philip Mehrtens berdasarkan video yang dipublikasikan Tentara Pembebasan Nasional-Organisasi Papua Merdeka pada Jumat (10/3/2023). Philip yang berasal Selandia Baru ini ditawan kelompok Egianus Kogoya sejak 7 Februari 2023 di Kabupaten Nduga, Papua Pegunungan.

BANDUNG, KOMPAS — Presiden Joko Widodo menyebut sudah melakukan berbagai jurus untuk membebaskan pilot Susi Air, Philip Mark Mehrtens, yang diculik kelompok kriminal bersenjata di Papua. Namun, Presiden tidak bisa menyebutkan secara detail upaya apa saja yang sudah dilakukan.

”Ada upaya bawah tanah maupun atas tanah. Tetapi, itu tidak bisa disampaikan kepada publik,” ujar Presiden Jokowi di sela-sela kunjungan ke Kabupaten Bandung Barat, Jawa Barat, Rabu (12/7/2023).

Editor:
CORNELIUS HELMY HERLAMBANG
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000