logo Kompas.id
NusantaraAtasi Problem Anak Putus...
Iklan

Atasi Problem Anak Putus Sekolah, Kuota PPDB Jateng Ditambah

Pemerintah Provinsi Jateng menyiapkan kuota 3 persen dari daya tampung dalam proses penerimaan peserta didik baru tahun ini untuk anak putus sekolah. Ini merupakan bagian dari program pengentasan rakyat dari kemiskinan.

Oleh
KRISTI DWI UTAMI
· 3 menit baca
Salah satu calon siswa membuka laman untuk pendaftaran daring SMA Negeri 1 Semarang di Kota Semarang, Jawa Tengah, Senin (21/6/2021).
PETRUS RADITYA MAHENDRA YASA

Salah satu calon siswa membuka laman untuk pendaftaran daring SMA Negeri 1 Semarang di Kota Semarang, Jawa Tengah, Senin (21/6/2021).

SEMARANG, KOMPAS — Pemerintah Provinsi Jawa Tengah menambah kuota pada penerimaan peserta didik baru tingkat sekolah menengah atas dan sekolah menengah kejuruan tahun ajaran 2023/2024. Penambahan kuota itu saalah satunya untuk mengakomodasi anak-anak yang putus sekolah akibat persoalan ekonomi.

Berdasarkan data Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Jateng, jumlah anak putus sekolah di wilayah tersebut mencapai 16.910 orang. Dari jumlah tersebut, ada 6.399 anak-anak usia 15-18 tahun atau masuk jenjang SMA/SMK.

Editor:
NELI TRIANA
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000