logo Kompas.id
NusantaraPenuhi Kebutuhan Uang Pecahan,...
Iklan

Penuhi Kebutuhan Uang Pecahan, Bank Indonesia Purwokerto Siapkan Rp 3,9 Triliun

Masyarakat antusias menukarkan pecahan uang untuk dibagi-bagikan kepada saudara pada hari raya.

Oleh
WILIBRORDUS MEGANDIKA WICAKSONO
· 2 menit baca
Masyarakat antusias menukarkan uang baru di area Heterospace Banyumas, di Purwokerto, Kabupaten Banyumas, Jawa Tengah, Selasa (11/4/2023). Bank Indonesia Purwokerto menyiapkan uang baru hingga Rp 3,9 triliun.
WILIBRORDUS MEGANDIKA WICAKSONO

Masyarakat antusias menukarkan uang baru di area Heterospace Banyumas, di Purwokerto, Kabupaten Banyumas, Jawa Tengah, Selasa (11/4/2023). Bank Indonesia Purwokerto menyiapkan uang baru hingga Rp 3,9 triliun.

PURWOKERTO, KOMPAS – Untuk memenuhi kebutuhan pecahan uang baru bagi masyarakat pada Idul Fitri, Kantor Perwakilan Bank Indonesia Purwokerto menyiapkan uang Rp 3,9 triliun. Jumlah itu lebih besar 10 persen dibandingkan tahun 2022.

”Kami menyiapkan Rp 3,9 triliun dan cara menukarkan ada 3 tempat. Pertama di Mal Pelayanan Publik, Kas Keliling, dan ke-39 cabang bank di Banyumas Raya,” kata Kepala Kantor Perwakilan Bank Indonesia Purwokerto Rony Hartawan di Purwokerto, Kabupaten Banyumas, Jawa Tengah, Selasa (11/4/2023).

Editor:
SIWI YUNITA CAHYANINGRUM
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000