logo Kompas.id
NusantaraPerempuan Kepala Keluarga...
Iklan

Perempuan Kepala Keluarga Melepas Jerat Kemiskinan

Perempuan kepala keluarga di NTT berjuang mengubah nasib keluarga dari belenggu kemiskinan. Banyak dari mereka yang berhasil mengantar anaknya meraih cita-cita.

Oleh
FRANSISKUS PATI HERIN, KORNELIS KEWA AMA
· 5 menit baca
Pedagang sayur keliling berjalan menjajakan jualannya di sisi Jalan Timor Raya tepatnya Desa Tanah Merah, Kabupaten Kupang, Nusa Tenggara Timur pada Selasa (13/12/2022). Pedagang itu menggambarkan kegigihan orang miskin yang berjuang demi hidup keluarga mereka.
FRANSISKUS PATI HERIN

Pedagang sayur keliling berjalan menjajakan jualannya di sisi Jalan Timor Raya tepatnya Desa Tanah Merah, Kabupaten Kupang, Nusa Tenggara Timur pada Selasa (13/12/2022). Pedagang itu menggambarkan kegigihan orang miskin yang berjuang demi hidup keluarga mereka.

Mobil bak terbuka melaju di jalanan, menembusi pekatnya malam. Beberapa perempuan paruh baya duduk di dalamnya, berselimut kain tenun ikat menghalau hawa dingin. Mereka berhimpitan di antara tumpukan sayur, buah, ubi, pisang, dan jagung.

Editor:
CHRISTOPERUS WAHYU HARYO PRIYO
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000