logo Kompas.id
NusantaraFilm Dokumenter, Energi Baru...
Iklan

Film Dokumenter, Energi Baru Perjuangan Warga Menolak Tambang di Dairi

Film dokumenter ”Mereka Menyebut Kami Ring 1” menjadi energi baru perjuangan warga menolak pertambangan seng di Dairi, Sumut. Film itu menggambarkan warga hidup harmonis dari hasil hutan, tapi kini terancam tambang.

Oleh
NIKSON SINAGA
· 4 menit baca
Cuplikan film dokumenter berjudul “Mereka Menyebut Kami Ring 1” yang diluncurkan pada Selasa (15/11/2022) menunjukkan lokasi gudang bahan peledak pertambangan yang berada sangat dekat dengan ladang dan permukiman warga di Kabupaten Dairi, Sumatera Utara,
TANGKAPAN LAYAR

Cuplikan film dokumenter berjudul “Mereka Menyebut Kami Ring 1” yang diluncurkan pada Selasa (15/11/2022) menunjukkan lokasi gudang bahan peledak pertambangan yang berada sangat dekat dengan ladang dan permukiman warga di Kabupaten Dairi, Sumatera Utara,

SIDIKALANG, KOMPAS — Film dokumenter berjudul Mereka Menyebut Kami Ring 1 menjadi energi baru perjuangan warga menolak pertambangan seng di Kabupaten Dairi, Sumatera Utara. Film itu menggambarkan bagaimana warga hidup harmonis dari hasil hutan dan pertanian selama turun-temurun, tapi kini harus terancam terkena dampak negatif dari aktivitas tambang.

Film dokumenter berdurasi 13 menit 16 detik itu digarap oleh warga yang tergabung dalam Organisasi Marsitoguan Desa Bongkaras, Yayasan Petrasa, dan Yayasan Diakonia Pelangi Kasih (YDPK). Film yang disutradarai Jupri Siregar itu diluncurkan di Sidikalang, ibu kota Dairi, Selasa (15/11/2022).

Editor:
HARIS FIRDAUS
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000