logo Kompas.id
NusantaraKM Satya Kencana Karam di...
Iklan

KM Satya Kencana Karam di Kumai

KM Satya Kencana III karam di Pelabuhan Panglima Utar Kumai, Kotawaringin Barat, Kalimantan Tengah. Sebanyak 289 penumpang selamat, tetapi 11 kendaraan bermotor masih terperangkap dalam kapal tersebut.

Oleh
DIONISIUS REYNALDO TRIWIBOWO
· 2 menit baca
Beberapa barang yang dapat diselamatkan saat KM Satya Kencana III yang tiba dari Surabaya, Jawa Timur, di Pangkalan Bun, Kabupaten Kotawaringin Barat, Kalteng, Rabu (19/10/2022) dini hari.
POLDA KALTENG

Beberapa barang yang dapat diselamatkan saat KM Satya Kencana III yang tiba dari Surabaya, Jawa Timur, di Pangkalan Bun, Kabupaten Kotawaringin Barat, Kalteng, Rabu (19/10/2022) dini hari.

PALANGKARAYA, KOMPAS — Kapal Motor Satya Kencana III karam di Pelabuhan Panglima Utar Kumai, Kabupaten Kotawaringin Barat, Kalimantan Tengah, Rabu (19/10/2022). Kapal itu mengangkut 289 penumpang dan sejumlah kendaraan. Semua penumpang sudah keluar dari kapal sebelum karam.

Kepala Kantor Kesyahbandaran dan Otoritas Pelabuhan (KSOP) Kumai Hary Suyanto menjelaskan, kapal tersebut datang dari Pelabuhan Tanjung Perak Surabaya dan tiba di Pelabuhan Panglima Utar Kumai pada Rabu dini hari pukul 00.40.

Editor:
NELI TRIANA
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000