logo Kompas.id
NusantaraSumsel Targetkan Swasembada...
Iklan

Sumsel Targetkan Swasembada Daging Sapi pada 2025

Sejumlah daerah di Sumsel akan ditetapkan menjadi sentra peternakan sapi. Langkah ini dilakukan untuk meningkatkan populasi sapi di Sumsel dari yang rata-rata 305.000 ekor per tahun menjadi 700.000 ekor per tahun.

Oleh
RHAMA PURNA JATI
· 3 menit baca
Seorang peternak di Palembang, Sumsel, menunjukkan sapi yang diternakkannya, Selasa (28/6/2022).
KOMPAS/RHAMA PURNA JATI

Seorang peternak di Palembang, Sumsel, menunjukkan sapi yang diternakkannya, Selasa (28/6/2022).

PALEMBANG, KOMPAS — Sejumlah daerah di Sumatera Selatan akan ditetapkan menjadi sentra peternakan sapi. Langkah ini untuk meningkatkan populasi sapi dari yang rata-rata 305.000 ekor per tahun menjadi 700.000 ekor per tahun. Inseminasi dan penggemukan secara berkelanjutan menjadi program awal untuk mencapai tujuan tersebut. Target besarnya adalah swasembada daging sapi pada 2025.

Kepala Dinas Peternakan dan Ketahanan Pangan Sumsel Ruzuan Efendi, Jumat (19/8/2022), mengakui, saat ini kebutuhan daging sapi di Sumsel masih dipasok dari provinsi lain, utamanya Lampung. Dari 125.000 ton kebutuhan daging sapi per tahun, hanya 80.000 ton yang diproduksi sendiri di Sumsel, sisanya masih dipasok dari daerah lain.

Editor:
MOHAMAD FINAL DAENG
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000