logo Kompas.id
NusantaraAntusiasme Publik Paris...
Iklan

Antusiasme Publik Paris Respons Pameran Produk Kreatif Surakarta

Pameran produk kreatif asal Kota Surakarta di Paris, Perancis, mendapat respons positif dari publik setempat. Aspek budaya yang ditonjolkan menjadi daya tarik utama.

Oleh
NINO CITRA ANUGRAHANTO
· 3 menit baca
Para penari tampil dalam pembukaan ”Java in Paris” di Le BHV Marais, Paris, Perancis, Rabu (8/6/2022). Dalam pameran tersebut, produk-produk kreatif asal Kota Surakarta dipamerkan. Tempat pameran merupakan salah satu pusat perbelanjaan tertua yang usianya hampir 160 tahun di pusat mode dunia itu.
DOKUMENTASI SHOPEE INDONESIA

Para penari tampil dalam pembukaan ”Java in Paris” di Le BHV Marais, Paris, Perancis, Rabu (8/6/2022). Dalam pameran tersebut, produk-produk kreatif asal Kota Surakarta dipamerkan. Tempat pameran merupakan salah satu pusat perbelanjaan tertua yang usianya hampir 160 tahun di pusat mode dunia itu.

SURAKARTA, KOMPAS — Pameran produk kreatif asal Kota Surakarta di Paris, Perancis, mendapat respons positif dari publik setempat. Aspek budaya yang ditonjolkan menjadi daya tarik utama. Ajang berupa pelatihan singkat hingga pertunjukan turut ditampilkan guna memberi pengalaman lebih bagi pengunjung dalam pameran tersebut.

Pameran tersebut bertajuk ”Java in Paris” yang berlangsung dari 8 Juni hingga 17 Juli 2022 di Le BHV Marais, Paris, Perancis. Lokasi penyelenggaraan merupakan salah satu pusat perbelanjaan tertua di Paris yang berusia sekitar 160 tahun. Wali Kota Surakarta Gibran Rakabuming Raka ikut hadir dan meninjau langsung pelaksanaan pameran tersebut.

Editor:
GREGORIUS MAGNUS FINESSO
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000