logo Kompas.id
NusantaraWarga NTT Diminta Waspadai...
Iklan

Warga NTT Diminta Waspadai Kemunculan Bibit Siklon di Laut Timor

Menjelang pergantian musim hujan ke musim kemarau tahun ini, Pemerintah Provinsi NTT mengajak masyarakat mewaspadai potensi bencana akibat cuaca buruk.

Oleh
KORNELIS KEWA AMA
· 3 menit baca
Bibit siklon di Laut Timor yang tertangkap satelit, sebagaimana ditampilkan BMKG NTT, Sabtu (19/3/2022).
TANGKAPAL LAYAR

Bibit siklon di Laut Timor yang tertangkap satelit, sebagaimana ditampilkan BMKG NTT, Sabtu (19/3/2022).

KUPANG, KOMPAS — Menjelang akhir musim hujan yang berlangsung sekitar dua pekan ke depan, masyarakat Nusa Tenggara Timur diingatkan agar tetap waspada akan kemunculan bibit siklon tropis di Laut Timor dan sekitarnya. Nelayan dan warga pesisir pun diimbau menghindari aktivitas di laut dalam beberapa hari ke depan. Warga Kupang, ibu kota NTT, mulai khawatir terjadi badai seperti tahun 2021.

Kepala Badan Penanggulangan Bencana Daerah NTT Ambros Kodo, di Kupang, Sabtu (19/3/2022), merilis peringatan dini dari Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) mengenai potensi kemunculan bibit siklon di sekitar Laut Timor. Peluang kemunculan bibit siklon itu dalam kategori 24 jam ke depan dengan kategori rendah. Arah pergerakannya menjauhi Indonesia.

Editor:
MOHAMAD FINAL DAENG
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000