logo Kompas.id
NusantaraDampak Banjir Kota Batu,...
Iklan

Dampak Banjir Kota Batu, Puluhan Rumah di Kota Malang Tergenang Banjir Lumpur

Banjir bandang terjadi di Kota Batu pada Kamis (04/11/2021) juga berdampak di Kota Malang, Jawa Timur. Puluhan rumah tergenang air bah bercampur lumpur. Sebagian warga mengungsi hingga kondisi aman.

Oleh
DAHLIA IRAWATI
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/WmvI6OZG8bT4y8LUdMsO3RBAKCY=/1024x683/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2021%2F11%2F21b99dff-0765-4ae7-8685-c56527b6b63a_jpg.jpg
KOMPAS/DAHLIA IRAWATI

Keluarga Lasmini membersihkan rumahnya dari lumpur akibat air bah, Kamis (4/11/2021) malam.

MALANG, KOMPAS — Banjir bandang yang terjadi di Kota Batu pada Kamis (4/11/2021) juga berdampak di Kota Malang, Jawa Timur. Puluhan rumah tergenang air bah bercampur lumpur. Sebagian warga memilih mengungsi hingga kondisi aman.

Dampak banjir bandang Kota Batu terasa di Kota Malang mulai sekitar pukul 17.00. Lokasi terdampak adalah di permukiman sepanjang Sungai Brantas. Misalnya permukiman penduduk di Jalan Jaksa Agung Suprapto Gang I, RT 011 RW 002 Kelurahan Samaan, Kecamatan Klojen, Kota Malang; Kampung Putih Rampal Celaket; Kampung Warna-warni Jodipan; dan kampung-kampung di daerah aliran sungai Brantas. Sapuan air berlumpur itu berlangsung setengah hingga satu jam hingga air surut.

Editor:
Siwi Yunita
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000